Menanti bukan perkara mudah
Terlebih menanti ketetapan-Nya, janji-Nya, yang akan indah pada saatnya.
Hai Jodohku, dimana dirimu kini?
Kapankah kau datang berlabuh di hatiku dan menjadi pelabuhan terakhir cerita cintaku?
Hai calon imamku, sudah sampai dimana perjalananmu?
Adakah kini kamu sedang meniti asa menujuku?
Hai calon pendamping hidupku, sedang apa dirimu?
Adakah kamu...